Kantor Konsultan Pajak Ashadi dan Rekan Bandung
Ashadi dan Rekan merupakan sebuah badan usaha di Jakarta yang menyediakan pelayanan jasa pajak, akuntansi dan jasa konsultansi pada bidang akuntansi, perpajakan, manajemen dan training terpercaya, independen, akuntabel, dan profesional.






Tentang Kami
Kantor Konsultan Pajak Cikarang merupakan bagian dari firma Ashadi dan Rekan yang didirikan di tahun 2015 dan telah mendapatkan izin dari Kementerian Keuangan KIP-7999/IP.B/PJ/2022, Tanggal 10 Maret 2022. Didalam menjalankan usahanya perusahaan memberikan pelayanan jasa konsultasi pada bidang konsultasi perpajakan, transfer pricing documentation, litigasi pajak dan training.
Saat ini KKP Ashadi & Rekan dipimpin oleh beberapa professional yang sangat berpengalaman selama 20 tahun di bidang perpajakan, transfer pricing documentation, litigasi pajak dan training.
Kenapa Kami?
Layanan Kami
Jasa Konsultan Pajak
Tax Amnesty
Perencanaan Pajak
Pemenuhan Kewajiban Perpajakan
Jasa Sengketa/Litigasi Pajak
Tax Review, Tax Due Dilligence And Tax Reconciliation
Konsultan Kami

Ikhwan Ashadi, SE., SH., MM., MAk., MH., CA., CPA., ASEAN CPA., BKP

Tatto Sugiopranoto., MBA

Han Han Heruman, SE., BKP

Rudi Kurniawan SE AK, CA, ACPA.

Askur Wahyudi, SE., MM.
